Warna Pink Soft yang Lembut, Cantik, dan Elegan
Warna Pink Soft yang Lembut, Cantik, dan Elegan. Sudah jadi rahasia umum kalau warna dapat mempengaruhi atmosfer dan kenyamanan di dalam ruangan. Untuk membuat rumah semakin berwarna, berikan setiap ruangan dengan warna berbeda, seperti kamar tidur. Salah satu warna yang cukup menarik perhatian yaitu pink soft. Warna dengan sentuhan feminim, lembut, dan elegan yang membuat warna ini menjadi populer. Jika kamu berminat menggunakan warna ini, berikut beberapa inspirasinya :
Daftar Konten
Warna Cat Kamar Blush Pink dan Putih Bersih
Untuk kesan lembut dan elegan, kamu bisa menggabungkan warna cat kamar pink soft dengan warna putih bersih. Cat dinding blush pink akan memberi kesan kehangatan, sementara elemen perabot dan aksesori berwarna putih dapat menonjolkan kebersihan dan kesejukan ruangan.
Desain fungsional di kamar tidur ini tampak lebih manis dengan adanya kombinasi warna pink dan putih yang mendominasi. Untuk memberi kesan lega pada ruangan, kamu bisa menambahkan cermin berukuran ekstra. Selain itu, gunakan perabot yang dibuat secara built-in atau custom yang dapat menyesuaikan ukuran ruangan yang mungil.
Kamar Tidur Bernuansa Coral Pink dan Emas
Warna coral pink yang cerah dapat dipasangkan dengan aksen emas untuk menciptakan ruangan yang penuh kehangatan dan keanggunan. Pilih furnitur dengan detail emas dan tambahkan lampu gantung atau cermin dengan bingkai berwarna emas juga.
Seperti gambar diatas, sudut kamar bayi yang diberi cat kamar warna pink soft ini terlihat lebih mewah dan manis dengan adanya beberapa aksesoris yang berwarna emas. Supaya tidak kelihatan berlebihan, pilihlah aksesoris berukuran kecil, lalu letakkan di tempat strategis agar tetap efisien dan hemat tempat, seperti digantung atau disandarkan pada meja.
Kamar Tidur Baby Pink dan Abu-abu Muda
Kombinasi cat kamar warna pink soft, seperti baby pink dengan nuansa abu-abu dapat menciptakan kamar yang elegan namun tetap berkesan manis. Pilih tekstil dengan pola geometris atau aksen metalik untuk menambahkan elemen modern.
Seperti contoh di atas, kamu bisa memilih aksesoris bernuansa abu-abu di area kasur, misalnya melalui sprei atau selimut. Sementara itu, beberapa furniture lainnya bisa menggunakan warna netral, seperti putih dan krem.
Jangan lupa cek artikel lainnya di sakti desain. Jika kamu ada pertanyaan dan ingin mengetahui tentang sakti desain, kamu bisa klik banner di bawah ini. Cek juga channel youtube kami Sakti Desain Konsultan, kami membahas tentang rumah seperti desain terbaru, proses pembuatan, perencanaan dan lain-lain.
Tags :
wonosobo, banjarnegara, temanggung, magelang, yogyakarta, kontraktor interior, kontraktor interior design, interior kontraktor, jasa kontraktor rumah, jasa kontraktor bangunan, jasa kontraktor apartemen, jasa kontraktor gudang, jasa kontraktor hotel, jasa kontraktor terbaik di indonesia, jasa kontraktor kantor, jasa kontraktor lantai, jasa kontraktor lokal, jasa kontraktor rumah 2 lantai, jasa kontraktor per meter, jasa kontraktor renovasi rumah, jasa kontraktor rumah murah, jasa kontraktor taman, jasa kontraktor rumah terbaik, jasa arsitek rumah, jasa arsitek, jasa arsitek murah, jasa arsitek rumah mewah, jasa arsitek rumah minimalis, jasa arsitek desain rumah, jasa arsitek rumah murah, jasa arsitek renovasi rumah, jasa arsitek online, jasa arsitek rumah klasik, jasa arsitek dan desain interior, jasa arsitek profesional, jasa arsitek rumah online, jasa desain rumah, harga jasa desain rumah, jasa desain rumah online, harga jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah minimalis, jasa desain rumah minimalis sederhana, jasa desain rumah mewah, jasa desain rumah murah, jasa desain rumah minimalis 1 lantai, jasa desain rumah kita, jasa desain rumah kost, jasa desain rumah dan rab, harga jasa desain rumah per meter, jasa desain rumah minimalis 2 lantai, jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah per m2, jasa desain rumah online murah, jasa desain rumah elegan, jasa desain rumah minimalis modern 2 lantai, jasa desain rumah 2 lantai, jasa desain rumah tinggal, jasa desain rumah minimalis murah, jasa desain rumah klasik, jasa desain rumah modern, jasa desain rumah kecil, kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah, harga kontraktor rumah per meter, kontraktor rumah sakit, kontraktor rumah murah, rekomendasi kontraktor rumah, jasa arsitek dan kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah murah
0 Komentar