Pahami Tipe Unit dan Luas Apartemen di Indonesia
Pahami Tipe Unit dan Luas Apartemen di Indonesia. Maraknya pembangunan apartemen di berbagai area menjadi perhatian bagi masyarakat terutama yang ingin bergaya hidup modern.
Di indonesia, apartemen dibangun dalam beberapa tipe unit studio, loft dan penthouse. Masing – masing bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan. Jika tertarik, pahami tipe-tipe unit dan luas dari apartemen berikut ini :
Daftar Konten
Tipe Loft
Apartemen loft merupakan unit dan hunian dengan ruang tambahan yang berukuran setengah total lantai yang terletak di antara lantai dasar dan plafon. Istilah loft sering diasosiasikan dengan ruang tidur mezzanine. Apartemen ini memiliki ciri-ciri seperti ruangannya lebih luas dan terbuka dan jarak lantai ke plafon lebih tinggi.
Tipe Penthouse
Apartemen penthouse merupakan tipe apartemen yang paling luas dan mewah. Luas apartemen tipe ini bisa mencapai 300 meter persegi. Karena luas ini, umumnya terletak di bagian lantai paling atas dan terbatas hanya 1-2 unit per-gedung.
Penthouse memiliki spesifikasi ruang yang terdiri dari foyer, living room, dapur, dining room, kamar tidur utama, kamar tidur anak, kamar mandi, ruang kerja, dan balkon.
Tipe Studio
Apartemen studio pada umumnya memiliki luas mulai dari 20 – 35 meter persegi yang cocok untuk kamu yang masih single atau tinggal sendirian. Spesifikasinya terdiri atas satu kamar mandi, serta dapur, ruang tengah dan kamar tidur yang dibangun tanpa sekat. Tipe apartemen studio dijual dengan harga yang ekonomis.
Jangan lupa cek artikel lainnya di sakti desain. Jika kamu ada pertanyaan dan ingin mengetahui tentang sakti desain, kamu bisa klik banner di bawah ini. Cek juga channel youtube kami Sakti Desain Konsultan, kami membahas tentang rumah seperti desain terbaru, proses pembuatan, perencanaan dan lain-lain.
Tags :
wonosobo, banjarnegara, temanggung, magelang, yogyakarta, kontraktor interior, kontraktor interior design, interior kontraktor, jasa kontraktor rumah, jasa kontraktor bangunan, jasa kontraktor apartemen, jasa kontraktor gudang, jasa kontraktor hotel, jasa kontraktor terbaik di indonesia, jasa kontraktor kantor, jasa kontraktor lantai, jasa kontraktor lokal, jasa kontraktor rumah 2 lantai, jasa kontraktor per meter, jasa kontraktor renovasi rumah, jasa kontraktor rumah murah, jasa kontraktor taman, jasa kontraktor rumah terbaik, jasa arsitek rumah, jasa arsitek, jasa arsitek murah, jasa arsitek rumah mewah, jasa arsitek rumah minimalis, jasa arsitek desain rumah, jasa arsitek rumah murah, jasa arsitek renovasi rumah, jasa arsitek online, jasa arsitek rumah klasik, jasa arsitek dan desain interior, jasa arsitek profesional, jasa arsitek rumah online, jasa desain rumah, harga jasa desain rumah, jasa desain rumah online, harga jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah minimalis, jasa desain rumah minimalis sederhana, jasa desain rumah mewah, jasa desain rumah murah, jasa desain rumah minimalis 1 lantai, jasa desain rumah kita, jasa desain rumah kost, jasa desain rumah dan rab, harga jasa desain rumah per meter, jasa desain rumah minimalis 2 lantai, jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah per m2, jasa desain rumah online murah, jasa desain rumah elegan, jasa desain rumah minimalis modern 2 lantai, jasa desain rumah 2 lantai, jasa desain rumah tinggal, jasa desain rumah minimalis murah, jasa desain rumah klasik, jasa desain rumah modern, jasa desain rumah kecil, kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah, harga kontraktor rumah per meter, kontraktor rumah sakit, kontraktor rumah murah, rekomendasi kontraktor rumah, jasa arsitek dan kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah murah
0 Komentar