Ketahui Sebelum Beli, Beragam Pencahayaan Lampu LED
Ketahui Sebelum Beli, Beragam Pencahayaan Lampu LED. Lampu LED sudah menjadi lampu yang cukup umum digunakan, mulai dari keamanan hingga keefektifan energi. Namun apakah kamu tahu, lampu LED memiliki pencahayaan yang belum tentu semua orang tahu. Setiap pencahayaan lampu yang kamu gunakan dapat mengubah suasana di dalam ruangan.
Agar tak salah beli, berikut ragam pencahayaan lampu LED yang dapat kamu temukan di pasaran.
Daftar Konten
Natural White
Natural white adalah jenis lampu dengan intensitas cahaya 4.000 Kelvin. Jenis pencahayaan ini lebih terang daripada pencahayaan cool daylight, penggunaannya sangat cocok untuk ruang kerja atau dapur yang membutuhkan fokus dan konsentrasi. Pencahayaan lampu ini juga cocok untuk rumah bergaya modern dan kontemporer agar rumah terasa lebih segar.
Warm White
Warm white adalah lampu LED yang berpencahayaan putih kekuningan, suhunya berkisar antara 2.500 sampai dengan 3.500 Kelvin. Penggunaan pencahayaan lampu ini pada ruangan dapat menampilkan kesan mewah, perasaan tenang, hangat, dan relaksasi. Pencahayaan lampu ini dapat kamu gunakan pada area publik di rumah seperti kamar mandi, ruang keluarga, atau ruang makan.
Cool White dan Daylight
Cool white merupakan jenis pencahayaan lampu bercahaya dingin berpencahayaan putih. Suhu pencahayaan lampu ini sekitar 5.000-6.500 Kelvin. Pencahayaan lampu ini memberikan kesan yang bersih dan steril. Bila berada pada ruangan dengan pencahayaan putih terang, lampu ini akan membuat segala sesuatu tampak lebih jelas.
Pencahayaan lampu daylight adalah putih kebiruan dengan suhu pencahayaan yang sama. Meski sama, pencahayaan lampu daylight memiliki pencahayaan putih kebiruan yang mengikuti pencahayaan terang matahari di siang hari. Sinar putih yang dihasilkan tidak merangsang perubahan suasana hati. Keadaan seperti ini menyebabkan suasana yang terbentuk menjadi lebih formal, monoton, dan sepi.
Soft dan Bright White Light
Soft white light adalah jenis lampu incandescent white yang cahayanya kuning intens. Intensitas cahayanya sendiri adalah 2.700 Kelvin. Lampu ini memberikan kesan yang hangat dan sedang yang membuat ia cocok untuk ruangan dengan aktivitas yang santai.
Jika kurang terang, kamu bisa menggunakan bright white yang memiliki pencahayaan kuning yang hangat dan lembut. Intensitas cahaya lampu ini adalah 3.000 Kelvin dan termasuk dalam kategori temperatur hangat. Lampu ini sama-sama digunakan pada ruang keluarga untuk kesan suasana santai.
Jangan lupa cek artikel lainnya di sakti desain. Jika kamu ada pertanyaan dan ingin mengetahui tentang sakti desain, kamu bisa klik banner di bawah ini. Cek juga channel youtube kami Sakti Desain Konsultan, kami membahas tentang rumah seperti desain terbaru, proses pembuatan, perencanaan dan lain-lain.
Tags :
wonosobo, banjarnegara, temanggung, magelang, yogyakarta, kontraktor interior, kontraktor interior design, interior kontraktor, jasa kontraktor rumah, jasa kontraktor bangunan, jasa kontraktor apartemen, jasa kontraktor gudang, jasa kontraktor hotel, jasa kontraktor terbaik di indonesia, jasa kontraktor kantor, jasa kontraktor lantai, jasa kontraktor lokal, jasa kontraktor rumah 2 lantai, jasa kontraktor per meter, jasa kontraktor renovasi rumah, jasa kontraktor rumah murah, jasa kontraktor taman, jasa kontraktor rumah terbaik, jasa arsitek rumah, jasa arsitek, jasa arsitek murah, jasa arsitek rumah mewah, jasa arsitek rumah minimalis, jasa arsitek desain rumah, jasa arsitek rumah murah, jasa arsitek renovasi rumah, jasa arsitek online, jasa arsitek rumah klasik, jasa arsitek dan desain interior, jasa arsitek profesional, jasa arsitek rumah online, jasa desain rumah, harga jasa desain rumah, jasa desain rumah online, harga jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah minimalis, jasa desain rumah minimalis sederhana, jasa desain rumah mewah, jasa desain rumah murah, jasa desain rumah minimalis 1 lantai, jasa desain rumah kita, jasa desain rumah kost, jasa desain rumah dan rab, harga jasa desain rumah per meter, jasa desain rumah minimalis 2 lantai, jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah per m2, jasa desain rumah online murah, jasa desain rumah elegan, jasa desain rumah minimalis modern 2 lantai, jasa desain rumah 2 lantai, jasa desain rumah tinggal, jasa desain rumah minimalis murah, jasa desain rumah klasik, jasa desain rumah modern, jasa desain rumah kecil, kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah, harga kontraktor rumah per meter, kontraktor rumah sakit, kontraktor rumah murah, rekomendasi kontraktor rumah, jasa arsitek dan kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah murah
0 Komentar