Jangan Siram Tanaman Pada Siang Hari, Karena Bisa Mati
Jangan Siram Tanaman Pada Siang Hari, Karena Bisa Mati. Apakah kamu pernah mendengar larangan menyiram tanaman pada siang hari? Sederhananya tanaman dapat rusak hingga mati. Agar tanaman tetap sehat, hentikan menyiram tanaman pada siang hari. Untuk penjelasan lengkapnya simak dibawah ini :
Daftar Konten
Air Mudah Menguap
Jika kamu menyiram tanaman di siang hari, maka sinar matahari akan membuat air menguap terlebih dulu sebelum terserap oleh tanaman. Selain itu, air yang cepat menguap akan membuat komponen mineral akan tertinggal di permukaan daun atau bagian tanaman lainnya. Hal itu dapat membuat tanaman menjadi mati karena sifatnya yang toksik. Air yang tidak sempat terserap ke dalam tanah akan menyebabkan akar tanaman terstimulasi untuk bergerak ke arah permukaan tanah.
Sel-Sel Tanaman akan Mengerut
Bahaya selanjutnya dari menyiram tanaman di siang hari adalah sel-sel pada tanaman akan mengerut karena disiram dalam keadaan panas. Sel-sel tersebut akan menggelembung berisi air lalu akan pecah. Jika hal ini terus terulang, maka lama kelamaan tanaman akan rusak dan mati.
Pertumbuhan Akar Tidak Normal
Menyiram tanaman di siang hari juga berbahaya pada akar tanaman. Tanaman yang disiram pada siang hari membuat akar terstimulasi tumbuh ke permukaan tanah. Akibatnya, pertumbuhan akar tanaman menjadi tidak normal. Pertumbuhan akar yang tidak normal itu tentunya sangat berpengaruh pada kelangsungan hidup tanaman sehingga tanaman bisa mati.
Note : Waktu yang tepat untuk menyiram tanaman adalah pagi hari dan sore. Pada pagi hari, siram tanaman sebelum jam 10 pagi sedangkan waktu sore, lakukan sekitar jam 4-5 sore.
Jangan lupa cek artikel lainnya di sakti desain. Jika kamu ada pertanyaan dan ingin mengetahui tentang sakti desain, kamu bisa klik banner di bawah ini. Cek juga channel youtube kami Sakti Desain Konsultan, kami membahas tentang rumah seperti desain terbaru, proses pembuatan, perencanaan dan lain-lain.
Tags :
wonosobo, banjarnegara, temanggung, magelang, yogyakarta, kontraktor interior, kontraktor interior design, interior kontraktor, jasa kontraktor rumah, jasa kontraktor bangunan, jasa kontraktor apartemen, jasa kontraktor gudang, jasa kontraktor hotel, jasa kontraktor terbaik di indonesia, jasa kontraktor kantor, jasa kontraktor lantai, jasa kontraktor lokal, jasa kontraktor rumah 2 lantai, jasa kontraktor per meter, jasa kontraktor renovasi rumah, jasa kontraktor rumah murah, jasa kontraktor taman, jasa kontraktor rumah terbaik, jasa arsitek rumah, jasa arsitek, jasa arsitek murah, jasa arsitek rumah mewah, jasa arsitek rumah minimalis, jasa arsitek desain rumah, jasa arsitek rumah murah, jasa arsitek renovasi rumah, jasa arsitek online, jasa arsitek rumah klasik, jasa arsitek dan desain interior, jasa arsitek profesional, jasa arsitek rumah online, jasa desain rumah, harga jasa desain rumah, jasa desain rumah online, harga jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah minimalis, jasa desain rumah minimalis sederhana, jasa desain rumah mewah, jasa desain rumah murah, jasa desain rumah minimalis 1 lantai, jasa desain rumah kita, jasa desain rumah kost, jasa desain rumah dan rab, harga jasa desain rumah per meter, jasa desain rumah minimalis 2 lantai, jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah per m2, jasa desain rumah online murah, jasa desain rumah elegan, jasa desain rumah minimalis modern 2 lantai, jasa desain rumah 2 lantai, jasa desain rumah tinggal, jasa desain rumah minimalis murah, jasa desain rumah klasik, jasa desain rumah modern, jasa desain rumah kecil, kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah, harga kontraktor rumah per meter, kontraktor rumah sakit, kontraktor rumah murah, rekomendasi kontraktor rumah, jasa arsitek dan kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah murah
0 Komentar