Desain Dapur Memanjang, Cocok untuk Hunian Mungil

Dipublikasikan oleh Administrator pada

Desain Dapur Memanjang, Cocok untuk Hunian Mungil. Memiliki rumah yang mungil bukan menjadi halangan untuk membuat area yang nyaman. Salah satu area yang cukup sering dipikirkan adalah dapur. 

Dapur menjadi salah satu area yang paling penting dalam sebuah hunian. Bagaimana tidak, di dapur tercipta banyak sekali makanan enak untuk keluarga. Tren desain dapur saat ini sudah banyak mulai dari bentuk L hingga memanjang. 

Konsep minimalis menjadi primadona untuk hal ini, karena konsep minimalis cocok untuk rumah besar maupun kecil. Nah, untuk dapur dengan desain memanjang, inspirasinya berikut ini :

Dapur nyambung Taman

dapur memanjang

Salah satu inspirasi dapur kecil memanjang ke samping ini langsung menuju taman samping rumah yang tidak terlalu besar. Kitchen set dibuat dengan dua warna yang berbeda, pada satu sisi berwarna hitam dan coklat dan satu sisi lainnya berwarna putih.

Dapur Modern

dapur memanjang

Inspirasi desain dapur minimalis lainnya yang bisa kamu tidur untuk hunian kamu adalah dapur modern berwarna hijau ini. Dapur cantik dengan kitchen set material kayu berwarna putih yang dikombinasikan dengan motif kayu yang natural.

Dominasi Warna Putih

dapur memanjang

Desain dapur kecil ukuran 2×2 ini cocok sekali untuk rumah kamu. Lantai vinyl berwarna putih abu-abu membuat lebih elegan. Ditambah lagi kitchen set dan dinding dengan warna yang sama. Meskipun sempit, tetapi kamu bisa tetap menaruh kulkas juga.

Dapur dan Meja Makan Minimalis

Warna putih sepertinya menjadi warna yang favorit untuk ruangan apapun, termasuk area dapur yang cantik. Dapur kecil warna putih berikut terlihat begitu elegan dan menarik dengan kursi meja makan minimalis.

Apartemen Dapur Kecil

Dapur dengan kitchen set aluminium berikut membuat area semakin menarik. Meskipun diaplikasikan pada area yang kecil. Pada sudut ruangan, terdapat sebuah meja makan dengan 4 kursi dengan warna yang senada membuat ruangan lebih cantik.

Desain Dapur Serta Meja Dapur

Menggunakan batu alam marmer pada meja dapur dan bagian atas kitchen set, dapat memberikan kesan mewah pada dapur. Penggunaan warna putih pun terlihat lebih bersih, rapi dan menarik, meskipun dalam ruangan yang sempit.


Jangan lupa cek artikel lainnya di sakti desain. Jika kamu ada pertanyaan dan ingin mengetahui tentang sakti desain, kamu bisa klik banner di bawah ini. Cek juga channel youtube kami Sakti Desain Konsultan, kami membahas tentang rumah seperti desain terbaru, proses pembuatan, perencanaan dan lain-lain.


Tags :

wonosobo, banjarnegara, temanggung, magelang, yogyakarta, kontraktor interior, kontraktor interior design, interior kontraktor, jasa kontraktor rumah, jasa kontraktor bangunan, jasa kontraktor apartemen, jasa kontraktor gudang, jasa kontraktor hotel, jasa kontraktor terbaik di indonesia, jasa kontraktor kantor, jasa kontraktor lantai, jasa kontraktor lokal, jasa kontraktor rumah 2 lantai, jasa kontraktor per meter, jasa kontraktor renovasi rumah, jasa kontraktor rumah murah, jasa kontraktor taman, jasa kontraktor rumah terbaik, jasa arsitek rumah, jasa arsitek, jasa arsitek murah, jasa arsitek rumah mewah, jasa arsitek rumah minimalis, jasa arsitek desain rumah, jasa arsitek rumah murah, jasa arsitek renovasi rumah, jasa arsitek online, jasa arsitek rumah klasik, jasa arsitek dan desain interior, jasa arsitek profesional, jasa arsitek rumah online, jasa desain rumah, harga jasa desain rumah, jasa desain rumah online, harga jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah minimalis, jasa desain rumah minimalis sederhana, jasa desain rumah mewah, jasa desain rumah murah, jasa desain rumah minimalis 1 lantai, jasa desain rumah kita, jasa desain rumah kost, jasa desain rumah dan rab, harga jasa desain rumah per meter, jasa desain rumah minimalis 2 lantai, jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah per m2, jasa desain rumah online murah, jasa desain rumah elegan, jasa desain rumah minimalis modern 2 lantai, jasa desain rumah 2 lantai, jasa desain rumah tinggal, jasa desain rumah minimalis murah, jasa desain rumah klasik, jasa desain rumah modern, jasa desain rumah kecil, kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah, harga kontraktor rumah per meter, kontraktor rumah sakit, kontraktor rumah murah, rekomendasi kontraktor rumah, jasa arsitek dan kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah murah

Kategori:

0 Komentar

Tinggalkan Balasan

Avatar placeholder

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

×