Jangan Salah Pilih Kursi Outdoor, Berikut Sesuai Fungsinya

Dipublikasikan oleh Administrator pada

Jangan Salah Pilih Kursi Outdoor, Berikut Sesuai Fungsinya. Kursi sudah layak untuk memberikan kenyamanan bagi penggunanya. Namun, tidak semua orang bisa memilih kursi yang pas untuk tempatnya seperti kursi outdoor. Seperti namanya, kursi outdoor digunakan untuk kebutuhan di luar ruangan dan tentunya kurang ideal untuk kegiatan indoor, begitu juga sebaliknya. 

Kursi outdoor sendiri terbagi menjadi berbagai banyak jenis sesuai dengan fungsinya masing-masing. Simak ulasannya berikut ini :

Kursi untuk Camping

kursi outdoor
lowes.com

Kursi untuk camping memiliki ciri khas berupa desainnya yang minimalis, menggunakan kombinasi kain dan rangka besi, serta dapat dilipat agar tidak makan tempat dalam tas bawaan. Ukurannya juga tergolong kecil, tapi tetap nyaman dan kokoh digunakan oleh orang dewasa.

Kursi untuk Tempat Makan

kursi outdoor
walmart.com

Selanjutnya ada kursi untuk makan di luar ruangan. Kursi ini cocok untuk kamu yang suka menikmati makan di gazebo atau halaman rumah. Bisa juga untuk melengkapi area outdoor cafe dan restoran.

Kursi Halaman

kursi outdoor
buynowsignal.com

Kursi outdoor untuk halaman memiliki desain yang beragam. Namun kamu bisa jatuhkan pilihan kepada desain klasik. Ukurannya 38x38x45 cm. Kamu dapat meletakkannya di halaman untuk menemani kegiatan apa saja.

Kursi Teras

fifthroom.com

Kursi area teras kerap digunakan untuk santai bersama tamu sambil menikmati camilan atau mengobrol. Karena digunakan dalam waktu lama, maka kursi tersebut harus mampu menopang dan menjaga postur tubuh supaya tidak cepat pegal.

Kursi Reclining

citylifedirectusa.com

Kursi reclining juga ada yang dibuat khusus untuk area luar ruangan. Ciri khasnya adalah sandarannya yang miring. Lalu dudukannya memanjang sehingga bisa dibuat untuk menopang kaki dalam posisi lurus. Jenis kursi seperti ini umumnya diletakkan di area kolam renang. Seringkali diberi tambahan bantal dan kain agar penggunanya merasa lebih nyaman.

Kursi Ayun

ctopreviews.com

Berikutnya ada kursi ayun yang paling disukai untuk bersantai sambil menikmati angin sepoi. Kursi ini dapat diletakkan di taman atau di teras. Karena kursi ini sifatnya digantung, kamu perlu memastikan kalau rangka dan penahannya kokoh.

Kursi Taman

bluetonltd.com

Bangku taman memiliki ukuran yang panjang agar bisa diduduki bersama-sama. Desainnya yang dilengkapi dengan sandaran, ada juga yang menyerupai bench. Materialnya cukup beragam mulai dari plastik, besi, hingga dibuat dari semen dan batu bata.


Jangan lupa cek artikel lainnya di sakti desain. Jika kamu ada pertanyaan dan ingin mengetahui tentang sakti desain, kamu bisa klik banner di bawah ini. Cek juga channel youtube kami Sakti Desain Konsultan, kami membahas tentang rumah seperti desain terbaru, proses pembuatan, perencanaan dan lain-lain.


Tags :

wonosobo, banjarnegara, temanggung, magelang, yogyakarta, kontraktor interior, kontraktor interior design, interior kontraktor, jasa kontraktor rumah, jasa kontraktor bangunan, jasa kontraktor apartemen, jasa kontraktor gudang, jasa kontraktor hotel, jasa kontraktor terbaik di indonesia, jasa kontraktor kantor, jasa kontraktor lantai, jasa kontraktor lokal, jasa kontraktor rumah 2 lantai, jasa kontraktor per meter, jasa kontraktor renovasi rumah, jasa kontraktor rumah murah, jasa kontraktor taman, jasa kontraktor rumah terbaik, jasa arsitek rumah, jasa arsitek, jasa arsitek murah, jasa arsitek rumah mewah, jasa arsitek rumah minimalis, jasa arsitek desain rumah, jasa arsitek rumah murah, jasa arsitek renovasi rumah, jasa arsitek online, jasa arsitek rumah klasik, jasa arsitek dan desain interior, jasa arsitek profesional, jasa arsitek rumah online, jasa desain rumah, harga jasa desain rumah, jasa desain rumah online, harga jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah minimalis, jasa desain rumah minimalis sederhana, jasa desain rumah mewah, jasa desain rumah murah, jasa desain rumah minimalis 1 lantai, jasa desain rumah kita, jasa desain rumah kost, jasa desain rumah dan rab, harga jasa desain rumah per meter, jasa desain rumah minimalis 2 lantai, jasa desain rumah 3d, jasa desain rumah per m2, jasa desain rumah online murah, jasa desain rumah elegan, jasa desain rumah minimalis modern 2 lantai, jasa desain rumah 2 lantai, jasa desain rumah tinggal, jasa desain rumah minimalis murah, jasa desain rumah klasik, jasa desain rumah modern, jasa desain rumah kecil, kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah, harga kontraktor rumah per meter, kontraktor rumah sakit, kontraktor rumah murah, rekomendasi kontraktor rumah, jasa arsitek dan kontraktor rumah, jasa kontraktor rumah murah

Kategori:

0 Komentar

Tinggalkan Balasan

Avatar placeholder

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

×